MAULID AKBAR-KU (Gabungan Unit TK, SD, SMP)
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Ummun wa Abun yang dirahmati Allah ta’ala,Semoga senantiasa dalam curahan rahmat Allah. Maulid Nabi 2024 jatuh pada tanggal 16 September dan ditetapkan sebagai libur nasional. Berdasarkan kalender Hijriyah, Maulid Nabi diperingati setiap tanggal 12 Rabiul Awal. Mengenai sejarah maulid Nabi, tentu saja tak terlepas dari peristiwa kelahiran Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam. […]
SEMINAR PARENTING
Seminar Parenting – Membangun Jiwa Pemimpin Solusi Kerusakan Mental Generasi Ayah dan Bunda ingin untuk mampu melakukan deteksi dini adanya gangguan mental pada anak? Ingin bisa mewaspadai penyebab gangguan kesehatan mental pada anak dan remaja? Mengetahui bagaimana cara Islam mengokohkan kesehatan mental anak dan remaja? Ingin memahami peran pengasuhan orang tua, lingkungan dan pendidikan Islam […]
SUPER PARENTING NASIONAL TINGKAT SMP
Assalamu’alaikum warahmatullah wabarakatuh Ayah Bunda ๐ค๐ Remaja SMP suka bikin kejutan ya? ๐ฑ ๐คฉ Ya…karena mereka sedang merasa sudah benar-benar gede, bukan anak SD lagi lho… Cari jati diri, ngepas-ngepasin teman gaulnya yang asyik ..Maunya pilah pilih sendiri dimana akan sekolahPokoknya maunya yes-no sudah dia sendiri yang menentukan Padahal…. Menurut kita, mereka masih jauh dari […]
SUPER PARENTING KHOIRU UMMAH
Assalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh Ayah Bunda dan Ustadz-Istadzah ๐ค๐ Anak Usia SD adalah masa sangat unik, peralihan dari masa anak usia dini menuju masa remaja, menuju masa akil-baligh.Menanganinya tak bisa uji coba, tak bisa hanya dengan sambil lalu.Terus melanjutkan menggali semua potensinya, menstimulasi tumbuh kembangnya, membiasakan, menanamkan dan mendisiplinkan pola hidup sehat-berkah, melejitkan prestasinya sebanyak-banyaknya dan […]
HARI GURU
(Orang yang disebut guru) bukanlah orang yang engkau dengar (ceramah-ceramah) dari lisannya. Tapi, (orang yang disebut sebagai guru bagimu) adalah orang yang engkau ambil (banyak hikmah) darinya. Bukanlah gurumu itu, orang yang penjelasan-penjelasannya dapat membimbingmu. Tapi, orang yang disebut guru bagimu adalah orang yang isyarat-isyaratnya berjalan di dalam dirimu. Bukanlah gurumu, orang yang mengajakmu ke […]
KHOIRU UMMAH PEDULI CIANJUR
CIANJUR BERDUKA Gempa 5,6 SR 10 Km Barat Daya Cianjur pada 13:21 WIB telah menelan ratusan korban jiwa, ratusan masyarakat terluka, longsor di beberapa tempat hingga bangunan banyak yang retak dan roboh. Salah satu korban jiwa adalah guru kita dan 2 siswa penghafal Qur’an, dll. Mari tunjukan kepedulian kita dengan meringankan beban saudara kita dengan […]
BERITA DUKA CITA CIANJUR
BERITA DUKA CITA ุงูููุงูููููู ููุงูููุงุงููููููู ุฑูุงูุฌูุนูููู Telah berpulang ke Rahmatullahโช๏ธ Ustadz Yunus Abu Yasir (Guru)โช๏ธ Ananda Muhammad Fata Tahsinul Ahlaqโช๏ธ Ananda Muhammad Salman Farispada hari Senin, 21 November 2022 di Cianjur, Jawa Barat. Mohon doanya, semoga Allah terima segala amal ibadahnya dan Allah ampuni segala kesalahannya. Semoga keluarga besar yang ditinggalkan diberikan kesabaran & ketabahan. […]